By | Desember 2, 2020

ForumHRDIndonesia.comPT Showa Indonesia Manufacturing adalah sebuah perusahaan PMA (Penanaman Modal Asing) Jepang yang terletak di salah satu kawasan industri di Cikarang, Yaitu di Jababeka.

Perusahaan ini telah berdiri sejak tahun 1978 dan telah aktif beroperasi dari Juni 1979 sampai saat ini dan telah memiliki lebih dari 2.000 karyawan.

PT Showa Indonesia Manufacturing memproduksi komponen otomotif untuk kendaraan roda dua dan roda empat. Fokusnya pada industri pembuatan Shock Absober. Saham PT Showa Indonesia Manufacturing dimiliki oleh dua perusahaan besar, Yaitu Showa Corporation (55%) dan PT Astra Honda Motor (45%).

Saat ini perusahaan jepang penbuat Shock Absober tersebut sedang membuka lowongan pekerjaan untuk mengisi bagian yang kosong dan diharapkan dapat membantu tercapainya Visi dan Misi perusahaan. Berikut ini adalah kualifikasi dan tatacara melamar pekerjaan ke PT Showa Indonesia Manufacturing.

Dibutuhkan untuk posisi :

  • OPERATOR PRODUKSI

Kualifikasi :

  • Pria dan Wanita
  • Usia 18 – 23 tahun
  • Pendidikan Minimal SMA, SMK atau sederajat
  • Tinggi badan dan Berat Badan Proporsional
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Tidak bertato dan bertindik
  • Tidak pernah terlibat dalam sebuah kasus kriminal

Jika Anda memenuhi kualifikasi Lowongan Kerja PT Showa Indonesia Manufacturing, sobat bisa melamar melalui Web Online/POS ke alamat berikut ini :

Alamat PT Showa Indonesia Manufacturing :

Jababeka Industrial Park, Jl. Jababeka VI Kav. 28-36,
Harja Mekar, Cikarang,
Bekasi, Jawa Barat, 17530

Ada beberapa tahapan test penerimaan yang akan dilakukan oleh pihak perusahaan, yaitu :

  • Seleksi Administrasi
  • Psikotest
  • Interview HRD
  • Interview USER
  • Pemeriksaan kesehatan (Medical Check Up)

Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang akan dipanggil untuk mengikuti test seleksi penerimaan karyawan baru.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *