Forumhrdindonesia.com – PT Gunung Raja Paksi Tbk adalah sebuag perusahaan yang bergerak dalam bidang produksi lembaran baja yang terdiri dari pelat dan gulungan baja.
Perusahaan ini secara resmi didirikan pada tahun 2001 dan berada dibawah naungan Gunung Steel Group. PT Gunung Raja Paksi memiliki pabrik yang berlokasi di Cibitung, Bekasi.
Produk utama yang dihasilkan oleh perusahaan ini adalah pelat dan gulungan baja yang digunakan untuk berbagai kebutuhan.
Bagian produksi PT Gunung Raja Paksi Tbk memiliki 4 divisi yaitu Coil Service Center, Plate Service Center, Forming Service Center, dan Steel Service Center
Saat ini PT Gunung Raja Paksi Tbk sedang membuka lowongan pekerjaan untuk tingkat pendidikan SMA/K yang nantinya akan ditrmpatkan di pabriknya, berikut kualifikasi dan tata cara melamarnya.
Lowongan Kerja PT Gunung Raja Paksi Tbk
Posisi : Receptionist
Responsibilities:
- Greet visitors and direct them to the appropriate person or department
- Answer and direct phone calls in a courteous and professional manner
- Maintain a clean and organized reception area
- Schedule appointments and manage calendars
- Assist with administrative tasks as needed
Qualifications:
- High school diploma or equivalent
- Able to communicate in English (Mandarin is advantage point)
- Excellent communication and customer service skills
- Proficiency in Microsoft Office and basic computer skills
- Ability to multitask and prioritize tasks effectively
- Previous experience in a receptionist or customer servicerole is preferred
- Willing to placement in Cikarang Barat
Cara Melamar Kerja:
Apabila kamu sudah memenuhi kualifikasi diatas dan berminat bekerja di PT Gunung Raja Paksi Tbk, silahkan apply lamaran kamu via Jobstreet berikut :
Website Rekrutmen PT Gunung Raja Paksi Tbk
LAMAR DISINI
Lowongan dibuka sampai kuota terpenuhi.
Email Rekrutmen PT Gunung Raja Paksi Tbk
[email protected]
Subject : Nama_Posisi yang dilamar
NOTE: Kirim email cukup satu kali (jangan SPAM)
Lowongan kerja ini tidak dipungut biaya. Lamaran yang tidak memenuhi kualifikasi diatas tidak akan diproses. Hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap selanjutnya.
Alamat PT Gunung Raja Paksi Tbk
Jl. Perjuangan No. 8 RT 004 RW 006
Desa Sukadanau, Kec. Cikarang Barat, Kab. Bekasi
Informasi :
- Melalui Website ini, Kami selalu berupaya menyampaikan informasi lowongan kerja yang akurat dan valid, serta jangan lupa membagikan informasi rekrutmen ini ke orang lain yang membutuhkan dengan mencantumkan forumhrdindonesia.com sebagai preferensi pencari lowongan kerja.
- Baca dengan teliti dan seksama agar tidak terjadi kesalahan saat melamar pekerjaan.
- Follow akun Instagram Kami : @forumhrdindonesiaa
Ikuti kami melalui akun Instagram Untuk update lowongan kerja setiap harinya
Disclaimer : Melamar Pekerjaan di Forumhrdindonesia.com Tidak Memungut Biaya